Bakso Aci Kuah Pedas Bunda bisa membuat Bakso Aci Kuah Pedas memakai 20 bahan dan 11 langkah. Begini cara memasaknya.

Bahan-bahan memasak Bakso Aci Kuah Pedas

  1. Siapkan 10 butir Bakso.
  2. Siapkan 10 butir Cilok.
  3. Siapkan 10 butir Batagor Goreng.
  4. Siapkan 5 sdm Kerupuk.
  5. Anda butuh 2 batang Sawi.
  6. Anda butuh 2 batang Bawang Daun.
  7. Kamu butuh Secukupnya Pilus (boleh skip).
  8. Siapkan Secukupnya Garam.
  9. Siapkan Secukupnya Gula.
  10. Kamu butuh Secukupnya Bumbu Penyedap Rasa.
  11. Siapkan 3 gelas Air Putih.
  12. Siapkan Jeruk limau.
  13. Siapkan Bumbu Uleg.
  14. Bunda butuh 9 siung Bawang Putih.
  15. Siapkan 3 siung Bawang Merah.
  16. Bunda butuh 7 buah Cabai Merah.
  17. Kamu butuh 4 buah Cabai Rawit.
  18. Bunda butuh 1 sdm Garam.
  19. Kamu butuh 1 sdm Merica.
  20. Siapkan Secukupnya Minyak Goreng.

Step by step untuk buat Bakso Aci Kuah Pedas

  1. Siapkan bahan-bahan diatas..
  2. Cuci terlebih dahulu bakso, cilok, bawang daun, sawi, bawang putih, bawang merah, cabai merah dan cabai rawit. Untuk cilok, saya selalu stok di kulkas jd tinggal di rebus aja kalau mau dimakan. Bahan untuk membuatnya bisa lihat di resep saya Cilok ya 😊.
  3. Potong sawi dan bawang daun lalu sisihkan..
  4. Goreng adonan batagor. Bentuk bulat kecil-kecil. Untuk resep adonannya bisa lihat di resep saya Batagor Goreng ya. Saya biasanya stok adonannya di kulkas jg bun 😊.
  5. Panaskan air hingga mendidih lalu rendam kerupuk dalam air panas 5-10 menit lalu tiriskan..
  6. Siapkan bahan untuk bumbu uleg lalu haluskan bahan tersebut..
  7. Setelah bumbu uleg siap, panaskan minyak untuk menumisnya. Tumis hingga harum. Setelah aroma tercium tambahkan air secukupnya..
  8. Tambahkan garam, gula dan bumbu penyedap rasa. Koreksi rasa..
  9. Masukkan bakso, cilok, kerupuk, sawi dan bawang daun. Untuk batagor goreng dan pilus saya masukkan ketika akan dimakan..
  10. Diamkan hingga mendidih..
  11. Setelah mendidih, sajikan bakso aci kuah ke dalam mangkuk dan tambahkan perasan jeruk limau agar kuah semakin segar..

Gampang sekali bukan buat Bakso Aci Kuah Pedas ini? Selamat mencoba.

Source : https://cookpad.com/id/resep/7377035-bakso-aci-kuah-pedas